Suasana tegang para pemain dari DVC maupun Tim dari Pakis II menjadi cair tatkala Suporter Damai dari DVC Dlingosatu melantunkan Sholawat Nabi untuk menyemangati pemain yang bertanding.
Sementara itu suporter dari Pakis II juga tak kalah menyajikan aksi damai.
Babak final antara DlingosatuVC dengan PakisduaVC berlangsung dalam dua hari. Pada hari pertama permainan unggul Pakis II 2-1 namun waktu tidak mencukupi, dan kedua tim sepakat untuk melanjutkan di esok hari yaitu selasa, 8 Agustus 2017.
Hasil pertandingan unggul DVC dengan skor 3-2, dengan begitu DVC berhasil menggondol Piala Bergilir dari Karang Taruna Desa Dlingo serta uang pembinaan.
0 komentar :
Posting Komentar
Terimakasih telah berpartisipasi memberikan komentar terbaik anda. Isi komentar di luar tanggung jawab redaksi.